Memanipulasi Data

on Minggu, 06 Desember 2009
Assalamu Alaikum, Wr.Wb
Didalam postingan ini saya akan memberitahukan trik dalam sistem operasi windows yaitu melalui Command Promt atau yang biasa disingkan CMD. Kegunaan dalam memanipulasi data ini yaitu mencegah virus berkembang didalam komputer yang biasa menyerang Program yang berjenis Executable (atau disingkat .exe) lalu menggandakannya. Memanipulasi program ini juga dapat membuat orang tertipu.
Baiklah tidak panjang lebar saya akan memberitahu caranya. Ikuti saja tahap demi tahap dalam memanipulasi data lewat CMD dibawah ini



Pertama - tama klik start pada Task Bar lalu pilih "RUN" dan tulis "cmd" (tanpa tanda kutip) seperti gambar diwah ini



Setelah itu maka Maka akan tampil jendela Command Prompt seperti dibawah ini


Lalu masukkan tempat dimana data itu yang akan dirubah formatnya itu disimpan, diatas saya menyimpan data di “Drive D” jadi saya menulis nama drivenya (D:) didepan irwan>. Jika anda menyimpan data di “Drive C” anda tidak perlu menulis D: cukup menulis"cdnama folder di C.mis : cd my documents



Seperti gambar diatas, saya menyimpan data yang ingin saya ubah berada di Drive D:, yaitu Setup.exe (Application). Data itu akan saya ubah menajdi file .txt (terserah anda mau format apa, seperti : .doc,.pdf,.jpeg,dan lain – lain)

Untuk mengubah nya silahkan lihat lanjutan dari gambar ke-2 dibawah ini….



caranya yaitu kita harus memasukkan kode “cdnama folder” (tanpa tanda kutip) dan begitu seterusnya hingga masuk kedalam data. Karena saya hanya melalaui 2 folder jadi saya hanya menulis 2(dua) kali kode “cd”. Nah, berdasarkan gambar diatas, kunci formatnya yaiu kode : ”ren” yang berarti “rename”.
Masukkan kode berikut ini : “rennamadataformat pertama*format perubahan lalu ENTER, biasanya memakan waktu kurang dari 5 detik.


Nah, mari kita lihat perubahannya pada gambar dibawah ini :



File “Setup” sudah berubah format/type dari .exe (Application) menjadi .txt (Text Document).
Tidak hanya file .exe yang bisa dirubah ke format lainnya tetapi format lain juga.
Biasanya tidak semua file .exe bisa dirubah formatnya. Seperti Contoh file .exe bericon



Biasanya file .exe itu tidak bisa dirubah…..

Demikanlah Postingan ini saya buat untuk dibaca dan dipahami oleh teman – teman sekalian dan nantinya berguna untuk menambah ilmu pengetahuan kita tentang Komputer dan perangkatnya. Dan saya berharap ilmu ini digunakan untuk hal yang baik bukan malah merusak komputer anda atau sengaja merusak komputer orang lain.

Saya juga mengharapkan kritikan serta saran dari pembaca sekalian agar nantinya blog ini bisa menjadi lebih baik lagi… sekian dan Terimah Kasih…………

Wassalamu Alaikum. Wr.Wb

BY

IRWAN


0 komentar:

Posting Komentar